Hari Terakhir Ujian UTBK Gelombang Kedua
  by MI FPMIPA    Jun 02, 2022

Bandung, Kamis 2 Juni 2022

FPMIPA melaksanakan ujian UTBK Gelombang Kedua mulai tanggal 28 Mei-2 Juni 2022 di Gedung FPMIPA A, B, dan C. Sama halnya dengan Gelombang Pertama, Ujian Gelombang Kedua juga dilaksanakan dengan protocol Kesehatan yang ketat dengan melibatkan Satgas Covid-19 Kota Bandung.